Layanan PLPN

Services

Pelatihan

Untuk mencapai kinerja yang efektif dalam setiap kegiatan atau berbagai kegiatan.
PLPN setiap bulan mengadakan pelatihan-pelatihan yang berguna buat anggotanya. Pelatihan bisa dilakukan secara online maupun offline.
Salah satu diantaranya pelatihan tentang :

  • Struktur Skala Upah
  • Pembuatan SOP
  • Pengembangan SDM
  • Perundang-undangan Ketenagakerjaan
  • Perundang-udangan Lingkungan Hidup
  • K3
  • Perijinan perijinan

Sertifikasi

PLPN juga memfasilitasi anggotanya untuk pemenuhan Sertifikasi di Perusahaan anggota diantaranya :

  • Sertfikasi Staff HRD
  • Supervisor HRD
  • Manajer HRD
  • Pemasaran
  • K3
  • Konstruksi
  • dll

Bantuan Hukum

PLPN memiliki tim advokat dan staf yang terlatih dalam memberikan nasihat hukum, konsultasi, representasi hukum, dan bantuan lainnya kepada individu atau kelompok yang memerlukan bantuan hukum. Team kami dapat membantu dalam berbagai masalah hukum, seperti masalah perdata, pidana, ketenagakerjaan, keluarga, dan sebagainya.

Wirausaha

Dalam menghadapi masa depan yang tidak pasti, PLPN akan selalu menyiapkan dan mendorong anggotanya untuk bisa berwirausaha sendiri sesuai dengan keahliannya masing-masing.

Produk Anggota

Produk Anggota PLPN diantaranya :

  • UMKM
  • Layanan Hukum
  • Makanan
  • Jasa
  • Sertifikasi
  • Manufaktur
  • Pelatihan

    About Us

    Lembaga profesi Sumber Daya Manusia dibidang HRD yang bersifat Independen, Profesional dan Berintegritas.

    PLPN adalah wadah profesi para Personalia/HRD yang menghimpun dan mempersatukan para Personalia/HRD untuk meningkatkan pengabdiannya kepada masyarakat, bangsa dan Negara secara Profesional, kredibel dan akuntabel tanpa membedakan suku, agama, keturunan, kedudukan dan golongan.

    Kontak Kami

    Jl Raya Pemda Tigaraksa Kp Ciapus RT. 18 / RW. 08 Kel. Sukamulya, Kec. Cikupa, Kab. Tangerang. Provinsi Banten – Indonesia.

    plpnhrnasional@gmail.com
    Telp. 081213650448 / 08211839521